Cara Cek Tagihan Iuran BPJS 2021

Sangat mudah memang untuk mendaftar menjadi peserta BPJS kesehatan sebab kita tinggal datang ke kantor BPJS kesehatan di wilayah kita. Kemudian kita ke loket pendaftaran untuk mengambil formulir pendaftaran. Setelah itu kita mengisi data diri beserta data dari anggota keluarga kita yang akan ikut menjadi peserta BPJS Kesehatan dan kemudian pilih faskes tingkat 1 yang menjadi tempat kita melakukan pengecekan kesehatan dan juga untuk rawat inap jika memang penyakit yang kita derita itu membahayakan.

Setelah itu semua dilakukan, kembali ke loket pendaftaran dan nantinya kita akan mendapatkan nomor BPJS kesehatan yang nantinya akan kita gunakan untuk membayar tagihan iuran BPJS 2018. Iuran ini harus kita bayarkan setiap bulannya, jangan sampai mengalami telat jika membayar karena akan menyulitkan kita dalam menikmati program BPJS ini.

Advertisements

Cara Mengecek Tagihan BPJS Kesehatan

Untuk sebagian orang belum mengetahui bagaimana cara mengecek tagihan iuran BPJS 2018 karena memang belum ada sosialisasi ke desa-desa atau daerah terpencil mengenai informasi terbaru iuran BPJS. Sekarang memang iuran BPJS Kesehatan mengalami kenaikan, kenaikan ini dibarengi dengan meningkatnya pelayanan pihak BPJS kesehatan.

Kenaikan ini memang mengalami banyak penolakan dari berbagai kalangan masyarakat karena memang kenaikan ini dianggap memberatkan untuk sebagian kalangan masyarakat. Untuk mengetahui besaran tagihan iuran BPJS perbulatnya ikutilah langkah berikut.

Advertisements
  • Cara mengecek tagihan memalui BPJS kesehatan online

Pemerintah membuat sebuah situs resmi BPJS kesehatan guna membantu masyarakat yang ingin mengetahui berapa biaya yang harus dibayarkan setiap bulannya dan juga untuk memberikan informasi terbaru mengenai layanan BPJS kesehatan.

Untuk mengecek tagihan kita harus mengunjungi situs resmi BPJS kesehatan, kemudian kita klik menu cek tagihan lalu masukan 13 digit nomor kartu BPJS kita dan jangan lupa masukan tanggal lahir kita. Nah selanjutnya kita masukan nomor validasi sesuai dengan yang tertera pada halaman situs tersebut, klik ok dan kemudian akan keluar mengenai informasi tagihan BPJS kita per bulannya.

  • Cara mengecek tagihan melalui hp

Memang untuk mengetahui tagihan BPJS melalui SMS sangat mudah tetapi kita akan mengalami gangguan, dan gangguan ini adalah kita tidak menerima balasan dari pihak BPJS. Untuk mengakali hal tersebut kita dapat mengecek tagihan BPJS melalui Hp android. Caranya adalah kita harus mengunduh aplikasi BPJS di Play Store, kemudian kita lalukan pendaftaran. Setelah itu buka aplikasinya dan pilih menu tagihan dan nanti akan keluar jumlah tagihan yang harus kita bayarkan perbulatnya.

Dan itulah cara mengecek tagihan iuran BPJS 2018 melalui situs resmi BPJS dan juga melalui hp android kita, semoga bermanfaat bagi para pembaca sekalian, dan rajin-rajinlah mengecek tagihan untuk menghindari keterlambatan dalam membayar, agar terhindar dari pemblokiran kartu.

Advertisements